By Admin LSP KATIGA PASS
25 November 2024 11:11:10
151 Akronim dan Singkatan Safety Yang Mungkin Baru Kamu Dengar - Dalam Pekerjaan Kita sehari hari Sering sekali kita menemukan akronim atau singkatan safety dalam kegiatan kita. Terutama, jika kita berhadapan dengan pemberi kerja/employer asing atau dalam wawancara dengan calon pemberi kerja asing, ada istilah/singkatan yang ditanyakan untuk menguji pengetahuan kita dalam safety.
Nah kadang-kadang,kita tidak merasa akrab atau merasa asing dengan istilah itu. Itulah yang membuat kita bingung dan tidak bisa langsung menjawab.
Jujur saja, Penulis juga banyak menemukan istilah/singkatan / akronim yang “baru” pada saat menulis artikel ini. Bahkan ada yng kedengerannya “agak lucu”. Jadi saya sekalian belajar.
Jadi inilah 151 Akronim dan Singkatan Safety yang bisa dibagikan di sini
Nah, Demikian 151 akronim dan singkatan safety dalam kegiatan shari hari seorang safety. Mungkin, di luar masih banyak lagi singkatan lain (tergantung pemberi kerja dari negara mana).